7 tips menjaga kesehatan mata didepan komputer
Komputer sudah bukan barang langka dijaman kita sekarang, bukan hanya karyawan kantor yang menggunakan komputer tetapi juga mulai dari siswa, guru hingga ibu rumah tangga pun menggunakannya. Bekerja didepan layar terlalu lama banyak mempengaruhi kesehatan diantara punggung, jari tangan leher dan mata. mata adalah bagian yang menerima beban terlalu berat jika berlama lama didepan komputer, sehingga menjaga kesehatan mata perlu diperhatikan agar mati kita tidak minus saat usia masih muda. Brikut ini adalah 7 tips menjaga kesehatan mata: 1. Atur jarak monitor dengan mata agar mata, punggung, dan leher tidak terlalu lelah. aturlah jarak minimal 30 cm, dan atur layar monitor dengan sudut 10-15 derajat posisi sejajar dengan pandangan mata dan usahaka punggung tegak lurus jangan terlalu membungkuk. 2.Gunakan filter monitor filter layar berfungsi untuk mengurangi radiasi layar dan cahaya berlebih yang dapat mengganggu kesehatan mata. gunaka filter monitor yang dapat mengurangi pa