inilah Aplikasi keyboard terbaik untuk android tahun ini


Selamat datang, Terkadang kita merasa jenuh menggunakan tampilan keyboard yang itu itu saja, kita dapat menggantinya sesuai dengan ke inginan kita, namun sebelum mengganti keyboard di android kita, pasti akan berfikir terlebih dahulu manakah aplikasi keyword yang terbaik untuk android kita, karena jika membuka google playstore lalu diketikan keyboard di kolom pencarian akan keluar banyak sekali aplikasinya yang akan membuat kita bingung. Oleh karena itu aku akan mengulasnya cukup 3 aplikasi terbaik versi saya ya sob. Ok lanjutkan ketopik, berikut 3 aplikasi keyboard terbaik untuk android:

1. Go Keyboard
aplikasi keyboard terbaik untuk android

Aplikasi ini adalah yang terbaik menurut saya, aplikasi Go Keyboard telah di unduh lebih dari 100 juta kali dari penduduk bumi. Bagaimana mana jadinya jika aplikasi ini juga di unduh oleh penduduk langit pasti akan luar biasa. Aplikasi ini memiliki banyak sekali fitur yang menarik misalnya adalah prediksi teks yang sangat akurat,  ratusan emoticon yang sangat keren, tema yang bermacam macam dan masih banyak lagi. download di playstore

2. Swype Keyboard
keyboard terbaik android 2016

Kalau aplikasi yang satu ini adalah aplikasi terbaik bagi orang yang malas ngetik. Karena dengan aplikasi ini kita dapat menulis kata hanya dengan menggeser ngeser keyboard maka akan muncul kata yang sesuai dengan keinginan kita di layar. Aplikasi ini juga dapat memprediksi sebuah kata dengan sangat akurat.download di playstore

3. Swiftkey Keyboard
keyboard terbaik android terbaru

Aplikasi ini juga tidak tidak kalah dengan dua aplikasi di atas, bahkan beberapa vendor smartphone mengadopsi aplikasi Swiftkey Keyboard di smartphone buatanya contoh saja xiaomi. Aplikasi di pilih karena ke stabilannya dan ke akuratan dalam memprediksi sebuah kata. Aplikasi ini juga tidak kalah keren swiftkey keyboard memiliki tema yang menarik serta ratusan emoticon yang siap memanjakan penggunaannya.download di playstore

Bagaimana apakah sobat sudah mencobanya, kerenkan aplikasinya.sekian postingan kali ini semoga apa yang aku tuliskan ini bermanfaat bagi semesta alam.

Comments

Popular posts from this blog

Merakit inverter sederhana 12v ke 220v dengan transistor 2n3055

Membuat inverter ( penaik tegangan dc 12v ke ac 220v ) menggunakan transistor tip 42

Inverter 12v ke 220v Sederhana Menggunakan IC cd 4047 dan Mosfet irf z44n